Manfaat Jeruk Nipis Untuk Atasi Tekanan Darah Tinggi - Seputar Manfaat

Manfaat Jeruk Nipis Untuk Atasi Tekanan Darah Tinggi

Atasi Tekanan Darah Tinggi - Jeruk nipis juga memiliki nama lain yaitu limau nipis. Jeruk nipis merupakan tumbuhan perdu yang dapat menghasilkan buah. Ia dapat juga dimanfaatkan buahnya. Buahnya biasanya berbentuk bulat, warna hijau atau bisa juga kuning. Diameter buahnya yaitu sekitar 3 sampai 6 cm. RAsa buah ini yaitu asam serta agak pahit. Rasanya hampir mirip dan agak serupa dengan lemon. Jeruk nipis sering salah kaprah disebut sebagai jeruk limau. Perasan daging buah digunakan untuk memasamkan makanan, seperti untuk makanan khas soto.

 atasi tekanan darah tinggi

Namun tahukah anda, bahwa ternyata jeruk nipis ini memiliki berjuta manfaat. Beberapa manfaatnya yaitu dapatmengobati beberapa masalah kesehatan seperti diantaranya sebagai berikut.
  • Bau badan
  • Batu ginjal
  • Difteri
  • Jerawat
  • Ambeien
  • Amandel
  • Batuk
  • sakit gigi
  • Pegel Linu
  • Terkilir
  • Demam
  • Haid tidak teratur
  • Radang tenggorokan
  • Tekanan darah tinggi
  • Anyang-anyangan
  • Batuk disertai influenza
Namun, untuk kali ini, kami akan lebih spesifik akan membahas mengenai manfaat buah jeruk nipis untuk masalah kesehatan tekanan darah tinggi.

Berikut telah kami sajikan cara menggunakan jeruk nipis sebagai obat herbal untuk tekanan darah tinggi :
  • Siapkan 20 kuntum bunga
  • Siapkan juga sebanyak 30 lembar daun jeruk nipis
  • Cuci kedua bahan hingga bersih
  • Tambahkan dengan air perasan 2 dari jeruk nipis
  • Rebus bahan tadi dengan 3 gelas air bersih 
  • Tunggu hingga air tersisa hingga 2,25 bagian gelas
  • tunggu hingga dingin, kemudian air disaring
  • Air saringan selanjutnya bisa diminum 3 kali sehari sebanyak 3/4 bagian gelas
  • Minum obat herbal ini, bisa ditambah dengan madu
  • Lakukan kegiatan ini secara rutin 
Sekian info yang bisa kami sajikan. Seomga kita terhindar dari penyakit-penyakit yang dapat menimpa kita. Aamiin. Sampai jumpa di artikel selanjutnya.

Add your comment